MANGUPURA, lintasbali.com – Selama Triwulan III tahun 2023, occupancy rate atau tingkat hunian rata-rata Kawasan The Nusa Dua terjaga di angka rata-rata 80%. Kawasan The Nusa Dua merupakan kawasan pariwisata yang dikelola oleh PT Pengembangan Pariwisata Indonesia (Persero)/Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC), perusahaan member Injourney Group yang Lanjutkan Membaca...
GIANYAR, lintasbali.com – Sanctoo Suites and Villas, sebuah resor butik mewah yang terkenal dengan konsep konservasi alam dan pelestarian tradisional dengan bangga mempersembahkan acara launching kategori kamar terbarunya yaitu Residential Suite serta rebranding The Cassowary Restaurant. Acara ini menjadi salah satu acara yang dinanti-nanti karena Sanctoo Suites and Villas Lanjutkan Membaca...
InterContinental Bali Resort Raih Penghargaan Resor Tepi Pantai Terbaik 2023 Versi TTG Travel Awards
MANGUPURA, lintasbali.com – InterContinental Bali Resort sukses meraih penghargaan sebagai Pemenang kategori Resor Tepi Pantai Terbaik oleh TTG Travel Awards di perhelatan tahunan ke 32 TTG Travel Awards 2023 yang berlangsung baru baru ini di Centara Grand dan Bangkok Convention Center di Central World, Bangkok, Thailand, pada Kamis, 28 September 2023. TTG Travel Awards Lanjutkan Membaca...
GIANYAR, lintasbali.com – The Amazing Taman Safari Bali baru-baru ini mendapat kesempatan langka untuk menyaksikan momen luar biasa: kelahiran bayi beruang hitam Himalaya yang menggemaskan. Bayi beruang ini lahir dengan selamat di The Amazing Taman Safari Bali pada 1 Agustus 2023. Bayi beruang hitam Himalaya yang baru lahir ini adalah hasil dari program konservasi Lanjutkan Membaca...
KLUNGKUNG, LintasBali.com – Kunjungan wisatawan ke Bali mulai meningkat seperti yang terlihat di Nusa Lembongan pada Rabu, 14 Juni 2023. Sejak pagi hari sejumlah kapal Fast Boat mulai berdatangan membawa sejumlah wisatawan mancanegara maupun domestik. Banyak Aktivitas hiburan di Nusa Lembongan yang diminati wisatawan. Pulau Lembongan atau dalam bahasa Bali disebut Lanjutkan Membaca...
JAKARTA, LintasBali.com – Taman Safari Indonesia Menerima Penghargaan untuk Taman Safari dan Konservasi Satwa Liar Terbaik dari Asosiasi Taman Hiburan dan Atraksi Keluarga Malaysia [Pahang, Malaysia, Minggu, 11 Juni 2023] Taman Safari Indonesia, taman margasatwa ternama di Indonesia, dengan bangga mengumumkan bahwa Taman Safari Indonesia telah dianugerahi penghargaan Lanjutkan Membaca...
MANGUPURA, lintasbali.com – Bingung mencari wahana permainan air di Bali? Kini sudah hadir Water Sport terbaru di kawasan Pariwisata Tanjung Benoa, Bali. Aquanest hadir sebagai salah satu pengelola Sport Water Ecotourism di Tanjung Benoa Bali. Aquanest resmi diresmikan dan diperkenalkan ke publik pada Sabtu, 10 Juni 2023. Dirga Adhi Putra Singkarru, CEO, AquaNest Lanjutkan Membaca...
GIANYAR, lintasbali.com – Salah satu operator hotel di Bali yaitu The Kayon Hotels & Resorts kembali melebarkan sayapnya dengan memperkenalkan properti terbarunya bernama The Kayon Valley Resort Ubud. Soft opening The Kayon Valley Resort Ubud dilaksanakan pada Kamis, 11 Mei 2023. Resort dengan ikon patung Kumbakarna ini, terletak di sisi perbukitan Ubud, The Lanjutkan Membaca...
DENPASAR, lintasbali.com – Destinasi wisata Toraja digarap semakin serius seiring upaya seluruh stakeholder setempat untuk menata kembali dan mengembangkan berbagai produk yang akan dipasarkan. Dari aspek pemasaran/promosi, Toraja Tourism Board (TTB) menginisiasi penyelenggaraan Toraja and Beyond Tourism Festival (TBTF) yang akan diselenggarakan pada 24-27 Juni 2023. Lanjutkan Membaca...
DENPASAR, lintasbali.com – Kids SoHo Playground merupakan kids club terbaik di Bali yang mempromosikan permainan dan interaksi teman sebaya, baru saja mengumumkan atraksi baru sekaligus meluncurkan The Daily Bubble Splash. The Daily Bubble Splash adalah pengalaman pesta gelembung yang menyenangkan dan unik yang akan membuat anak-anak gembira. Taman bermain di Sanur ini Lanjutkan Membaca...





















