DENPASAR, lintasbali.com – London School Public Relations (LSPR) Institute of Communication & Business, salah satu Kampus dengan fakultas komunikasi dan bisnis terkemuka di Indonesia, menggelar malam apresiasi Content Creator Competition Award “Makejang Melajah Mekarya” pada Kamis, 20 Juli 2023 bertempat di Creative Hub Plaza Renon. Program Makejang Lanjutkan Membaca...
DENPASAR, lintasbali.com – Jangkauan kreativitas yang terus berkembang terutama pada platform digital saat ini menawarkan kesempatan tanpa batas bagi kaum muda untuk terlibat dalam cara-cara kreatif dan baru. Maraknya citizen-journalism dan konten kreator memungkinkan mereka menyebarkan hal-hal positif dengan kampanye atau konten pro-bono dan kesejahteraan. Meskipun Lanjutkan Membaca...
GIANYAR, lintasbali.com – Sebagai The Leading Graduate School of Communication and Business, Institut Komunikasi & Bisnis LSPR Bali turut membantu dan menerapkan program pemerintah dalam memajukan sistem pendidikan di Indonesia yaitu Kampus merdeka. Salah satu langkah nyata yang dilakukan LSPR Bali adalah dengan memulai kerjasama dengan beberapa Coorporate di Lanjutkan Membaca...