TABANAN, lintasbali.com – Keberlangsungan pariwisata Bali kedepannya dapat dipengaruhi oleh beberapa aspek, salah satunya kondisi kemacetan dan promosi di media cetak, media elektronik dan media online. Peran media sosial sangat berpengaruh dalam perkembangan sektor pariwisata di Indonesia pada umumnya dan Bali pada khususnya. Media harus mampu memilah mana berita Lanjutkan Membaca...
TABANAN, lintasbali.com – Pelaksanaan Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) tinggal tiga bulan lagi. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pusat sudah menetapkan pasangan Anis Baswedan – Muhaimin Iskandar, Prabowo Subianto – Gibran Rakabuming dan pasangan Ganjar Pranowo – Mahfud MD. Seluruh lapisan dan elemen masyarakat mengharapkan perhelatan Lanjutkan Membaca...
TABANAN, lintasbali.com – Sehari setelah Hari Raya Galungan yaitu Wraspati Umanis Dungulan atau Manis Galungan pada Kamis, 5 Januari 2023, sebanyak 6969 orang mengunjungi Objek Wisata Tanah Lot Bali yang berlokasi di Desa Beraban, Kecamatan Kediri, Kabupaten Tabanan. Jumlah ini diluar perkiraan pengelola Objek Wisata Tanah Lot. Berdasarkan data yang berhasil Lanjutkan Membaca...
TABANAN, lintasbali.com – Awal tahun 2023 menjadi tonggak kebangkitan pariwisata di Bali. Berbagai harapan ingin diwujudkan dan dicapai di tahun ini. Tidak terkecuali bagi pengelola Objek Wisata di Bali termasuk Objek Wisata Tanah Lot Bali. Sepanjang Januari – Desember 2022, tercatat 1.321.087 orang wisatawan domestik maupun mancanegara telah mengunjungi Objek Lanjutkan Membaca...
TABANAN, lintasbali.com – Salah satu Daya Tarik Wisata di Kabupaten Tabanan yang menjadi primadona wisatawan yaitu Tanah Lot Bali, diserbu ribuan pengunjung saat libur Natal pada hari Minggu, 25 Desember 2022. Meskipun cuaca kurang bersahabat mulai dari gerimis dan angin kencang, tidak menyurutkan semangat pengunjung untuk berlibur. Sebanyak 8.560 orang pengunjung Lanjutkan Membaca...
DENPASAR, lintasbali.com – Menjelang penyelenggaraan KTT G20 di Nusa Dua Bali pada 15-16 November mendatang, ribuan personel gabungan TNI dan Polri serta pihak keamanan Desa sudah mulai bersiaga seminggu sebelumnya. Tidak ketinggalan sejumlah alutsista milik TNI dan Polri sudah berdatangan ke Bali guna memastikan keamanan dari penyelenggaraan KTT G20. Menyambut KTT Lanjutkan Membaca...
TABANAN, lintasbali.com – Bertepatan dengan perayaan Hari Raya Galungan, sejumlah Objek Wisata di Kabupaten Tabanan tampak ramai dikunjungi wisatawan. Salah satu Objek Wisata tersebut adalah Tanah Lot Bali di Desa Berahan, Kediri dan Ulun Danu Beratan di Desa Candikuning, Baturiti Tabanan. Tepat pada Hari Raya Galungan pada Rabu, 8 Juni 2022, Tanah Lot Bali Lanjutkan Membaca...
TABANAN, lintasbali.com – Tourism Confucius Institute (TCI) Universitas Udayana melaksanakan pendampingan melalui pelatihan Bahasa Mandarin dalam rangka penguatan SDM lokal pariwisata di daya tarik wisata (DTW) Tanah Lot, Tabanan Bali selama sebulan mulai 8 Oktober – 5 November 2021. Kegiatan pelatihan ini dilaksanakan secara tatap muka dengan jumlah peserta Lanjutkan Membaca...
TABANAN, lintasbali.com – Selama bulan Pebruari 2021, Daya Tarik Wisata (DTW) Tanah Lot Bali yang berlokasi di Desa Beraban Kecamatan Kediri Tabanan, sudah dikunjungi mencapai 11.262 orang dengan rincian 10.806 orang wisatawan domestik dan 457 orang wisatawan mancanegara. Hal tersebut disampaikan I Wayan Sudiana, SE, Manajer Operasional DTW Tanah Lot Bali saat Lanjutkan Membaca...
TABANAN, lintasbali.com – Sepeninggal Almarhum I Ketut Toya Adnyana, SP yang meninggal tanggal 1 Pebruari 2021 lalu, kini Daya Tarik Wisata (DTW) Tanah Lot Bali dipimpin oleh I Wayan Sudiana, SE sebagai Manager Operasional per tanggal 17 Pebruari 2021 melalui penetapan Surat Keputusan Ketua Umum Badan Pengelola DTW Tanah Lot No. 01/BP/DTWTL/II/2021. I Wayan Sudiana, Lanjutkan Membaca...