Denpasar, Lintasbali.com – Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali kembali melaksanakan kegiatan sosial berupa pemberian bantuan sembako kepada masyarakat terdampak Covid-19, Selasa (21/7) bertempat di Aula Sekretariat Gerakan Pramuka Kwartir Daerah Bali, Renon – Denpasar. Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali (KPwBI Bali) dalam sambutannya Lanjutkan Membaca...
Mangupura, Lintasbali.com – Kepala kepolisan Resor Badung AKBP Roby Septiadi, SIK langsung pimpin Anev di hari ke 2, Selasa (21/7) Minggu ke 3, di ruang rapat pimpinan, jalan kebo Iwa No 1, Mengwi, Badung, Bali. Anev yang di ikuti Wakapolres Kompol Ni Putu Utariani, SH, PJU Polres Badung dan para Kapolsek jajaran, mempertajam kegiatan Kamtibmas […]Lanjutkan Membaca...
Mangupura, Lintasbali.com – Senin (20/7) Tim Verifikasi Kabupaten Badung kembali turun ke lapangan untuk mengecek kesiapan pelaku usaha terkait standar tatanan era baru sesuai surat edaran Bupati Badung No. 259 tahun 2020. Tiga tim diturunkan menyasar usaha hotel, spa, pusat perbelanjaan (mall), sarana hiburan/rekreasi dan restoran di wilayah Jimbaran, Kuta dan Lanjutkan Membaca...
Mangupura, Lintasbali.com – Sebuah koperasi diharapkan mampu menjadi wadah dan organisasi dalam masyarakat yang memiliki peran penting untuk menumbuhkan perputaran ekonomi di tengah masyarakat dan lingkungannya. Salah satunya Koperasi Manca Agung Sejahtera yang memiliki ratusan anggota ini mampu untuk memanfaatkan peluang yang ada sehingga koperasi ini dapat tumbuh Lanjutkan Membaca...
Denpasar, Lintasbali.com – Begitu banyak polemik yang dimunculkan oleh pihak-pihak tertentu terkait penyelenggaraan tradisi keagamaan khususnya oleh mereka para netizen yang hanya bermodalkan kuota internet dan kemampuan meng-copypaste-kan sesuatu. Mereka tidak mempertimbangkan aspek dampak yang tentunya mereka sendiri tidak bisa kontrol. Ketut Swabawa, Wakil Ketua Lanjutkan Membaca...
Gianyar, Lintasbali.com – Hari Minggu, 19 Juli 2020 adalah Redite Umanis Ukir, merupakan hari suci pemujaan terhadap Bhatara Hyang Guru (Leluhur). Piodalan Bhatara Hyang Guru yang berstana di Sanggah Kemulan, dirayakan setiap 210 hari, tepatnya sehari setelah Tumpek Landep. Bhatara Hyang Guru adalah manifestasi Ida Sanghyang Widhi yang memberikan tuntunan pada Lanjutkan Membaca...
Gianyar, Lintasbali.com – Saniscara Kliwon Landep, Sabtu (18/7) lebih dikenal dengan istilah Rahinan Tumpek Landep mengandung banyak pengertian dari setiap kalangan. Tidak terkecuali dari pelaku pariwisata di Bali. Ida Bagus Wiryawan, Ketua Ubud Homestay Association (UHSA) memaknai Tumpek Landep sebagai hari Suci pemujaan kepada Tuhan dalam manifestasiNya sebagai Lanjutkan Membaca...
Denpasar, Lintasbali.com – Saniscara Kliwon Landep, Sabtu 18 Juli 2020, hari ini merupakan hari istimewa. Hari yang bermakna kesucian, hari keramat, dibarengi dengan berbagai upacara ritual dalam rangka memohon keselamatan dari Sang Hyang Siwa Pasupati. Hari suci ini dikenal dengan sebutan hari Tumpek Landep, sebagai hari memuja kekuatan Tuhan pada manifestasi beliau Lanjutkan Membaca...
Denpasar, Lintasbali.com – Kondisi pandemi COVID-19 memaksa Pemerintah melarang semua kegiatan keramaian yang mengumpulkan banyak orang. Imbasnya Pengarakan Ogoh Ogoh pada saat Pengerupukan dalam rangka Hari Suci Nyepi Tahun Saka 1942 tidak dapat dilaksanakan. Pada tanggal 23 Maret 2020 Gubernur Bali setelah mendengar masukan dan diskusi dengan Bupati/Walikota Lanjutkan Membaca...
Denpasar, Lintasbali.com – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Bali I Dewa Agung Gede Lidartawan didampingi Sekretaris I Made Oka Purnama dan 2 orang Staf lainnya melaksanakan audiensi kepada Danrem 163/Wira Satya Brigjen TNI Husein Sagaf, S.H., yang didampingi Perwira Staf, Rabu (15/07), bertempat di Ruang Tamu Makorem. Pada kesempatan tersebut Ketua KPU Lanjutkan Membaca...




















