MANGUPURA, lintasbali.com – Tahun ini, Kawasan The Nusa Dua, Bali kembali menjadi tuan rumah Bali & Beyond Travel Fair (BBTF) untuk ke-10 kalinya. Acara yang berlangsung pada tanggal 12-14 Juni 2024 di Bali International Convention Center (BICC), The Westin Resort Nusa Dua, Bali, mengusung tema “Exploring & Experiencing Sense of Indonesia’s Beauty”. Penyelenggaraan Lanjutkan Membaca...
DENPASAR, lintasbali.com – Dalam rangka mendukung tugas personel Samapta Bhayangkara (Shabara) di lapangan dan ikut dalam mensukseskan perhelatan World Water Forum ke-10 tahun 2024, Kepolisian Republik Indonesia (Polri) bergerak cepat dalam hal pengamanan di lapangan ditunjukkan dengan penyerahan Kendaraan dan Kelengkapan Perorangan Lapangan (Kaporlap) oleh Baharkam Lanjutkan Membaca...
MANGUPURA, lintasbali.com – The Nusa Dua, menyajikan dua event di bulan penuh cinta dan menarik dipastikan akan meramaikan kawasan The Nusa Dua pada Minggu, 25 Februari 2024 yaitu Festival Februari Semarak Cinta dan Road to Thank God It’s Festival (TGIF) 2024. Festival Februari Semarak Cinta akan digelar di dua tempat yaitu di Pulau Nusa Dharma […]Lanjutkan Membaca...
MANGUPURA, lintasbali.com – Chinese New Year atau Tahun Baru Imlek 2024, dengan nuansa merah dan emas telah memenuhi setiap sudut kawasan The Nusa Dua, Bali. Sebagai salah satu momen paling dinantikan dalam kalender Tionghoa. Perayaan Imlek tidak hanya menjadi ajang untuk merayakan kesuksesan dan kebahagiaan, tetapi juga menjadi waktu untuk berkumpul bersama keluarga Lanjutkan Membaca...
The Nusa Dua Sukses Tuan Rumah Asia Pacific Tourism, Hospitality Summit and Digital Brand Award 2024
MANGUPURA, lintasbali.com – Kawasan The Nusa Dua menjadi tuan rumah event internasional Asia Pacific Tourism, Hospitality Summit and Digital Brand Award 2024 pada tanggal 11-12 Januari 2024 di Bali Nusa Dua Convention Center (BNDCC). Mengusung topik utama Sustainability, Technology & Tourism Investment, event ini dihadiri oleh para CEO, General Manager bidang Lanjutkan Membaca...
MANGUPURA, lintasbali.com – Selama Triwulan III tahun 2023, occupancy rate atau tingkat hunian rata-rata Kawasan The Nusa Dua terjaga di angka rata-rata 80%. Kawasan The Nusa Dua merupakan kawasan pariwisata yang dikelola oleh PT Pengembangan Pariwisata Indonesia (Persero)/Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC), perusahaan member Injourney Group yang Lanjutkan Membaca...
MANGUPURA, lintasbali.com – PT Pengembangan Pariwisata Indonesia (Persero) atau Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) menggelar Apel Kesiapan Fasilitas dan Keamanan dalam menyambut pergantian tahun pada hari Jumat, 30 Desember 2022 bertempat di Central Parkir The Nusa Dua Bali. Direktur Operasi ITDC Troy Reza Warokka dalam sambutannya menyampaikan apel ini Lanjutkan Membaca...
MANGUPURA, lintasbali.com – Road To Now Playing Festival 2023, festival musik terbesar di Bandung siap digelar pada Selasa, 29 November 2022 bertempat di Peninsula Island. Lokasi ini berada di Kawasan PT Pengembangan Pariwisata Indonesia (Persero) atau Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC), selaku BUMN pengembang dan pengelola kawasan pariwisata The Nusa Lanjutkan Membaca...
GIANYAR, lintasbali.com – Bali International Fashion Week 2022 siap digelar pada tanggal, 11-15 Oktober 2022 di Museum Pasifika Nusa Dua (Kawasan Indonesia Indonesia Tourism Development Corporation / ITDC). Bali International Fashion Week siap sambut Kebangkitan Pariwisata Bali. Hal tersebut disampaikan I Gusti Ngurah Ardita, Managing Director The Nusa Dua (ITDC) Lanjutkan Membaca...
MANGUPURA, Lintasbali.com – Sofitel Bali Nusa Dua Beach Resort di Nusa Dua resmi ditunjuk oleh Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif sebagai lokasi karantina bubble resmi di Bali mulai Selasa, 22 Februari 2022. Sofitel Bali Nusa Dua Beach Resort merupakan Resor Beach Front bintang 5 dengan arsitektur mewah yang terinspirasi dari Budaya Prancis. Pemilihan lokasi Lanjutkan Membaca...